makhluk yg (ternyata) menjijikkan itu pernah hadir
makhluk yg (ternyata) serampangan menekan tombol2 ajaib milik wanita
menyisir pagi buta di kerumunan tombol2 itu membuncah
dalam ruang2 kaca…
menukar koin2 dengan desir kehangatan
menyeret jahanam malam ikut bergemerincing
sebuah surga org2 yang menyedihkan
kemana tawa si kecil dan pemilik pisau dapurnya
ah, mereka hanya babi kecil dan induk yg bodoh, gumamnya
makhluk yg (ternyata) menjijikkan itu kalap mencari mangsa
menyergap kelembutan dengan seringai dan kuku2 tajamnya
tak peduli siang dan malam
menapakkan jejak kemurkaan dlm raut blingsatan
bersama tubuh2 yang menganga
its bloody mess! (het is bloedig knoeit!)
ia pun terbahak di balik sialnya air mata mangsa
No comments:
Post a Comment